Tech Tips, Used Phones, We Repair

CARA MERAWAT MACBOOK AGAR TETAP AWET DAN TAHAN LAMA

Hai Apple user!

Sebagai penyedia jasa perbaikan Apple device, Asoris seringkali menemukan kendala pada MacBook pelanggan yang sangat disayangan – dalam artian yang seharusnya bisa tidak sampai rusak, tapi malah rusak karena pemakaian yang kurang hati-hati. Maka pada artikel kali ini Asoris akan bagikan tips cara ampuh merawat MacBook kesayanganmu agar tetap awet dan tahan lama.

  1. Rajin bersihkan MacBookmu secara berkala
  2. Gunakan aksesoris pelindung, seperti MacGuard, TouchPad, Case MacBook, KeyBoard Protector, dll
  3. Hindari suhu panas dan pemakaian di atas kasur tanpa cooler
  4. Hindari dari berbagai cairan, seperti minuman atau hujan
  5. Tidak asal ShutDown atau Sleep secara mendadak, terutama saat MacBook sedang running aktivitas berat

Demikian 5 tips untuk merawat MacBook agar durabilitas devicemu tetap terjaga dengan baik dan tahan lama. Namun, jika MacBookmu terlanjur mengalami kendala, segera bawa ke store Asoris terdekat ya. Terlebih di Asoris konsultasi dan pengecekan unit GRATIS.

Gadget butuh diservis? Hubungi aja Asoris!